Cara Membuat Cireng Salju Mudah, Cuma 4 Bahan

Cek cara membuat Cireng Salju. Dinikmati bersama bumbu rujak, enaknya tak tertandingi. Resepnya gampang loh, hanya 4 bahan.

cara membuat cireng salju
cara membuat cireng salju

Resep cara membuat cireng salju, salah satu varian jajanan gorengan yang populer. Apalagi dinikmati bersama bumbu rujak, jauh lebih nikmat loh.

Ternyata buat cemilan yang satu ini nggak sulit, hanya memakai empat bahan saja. Kamu ingin mencobanya? Yuk simak resep lengkapnya di sini.

cara membuat cireng salju

Cireng Salju Mudah, Cuma 4 Bahan

Resep cara membuat cireng salju, hasilnya crispy dan kenyal. Bikinnya itu gampang banget ya, hanya butuh empat bahan saja. Wajib banget dicobain bagi kamu yang suka gorengan!
Waktu persiapan 30 menit
Waktu masak 15 menit
Total waktu 45 menit
Kategori Goreng
Masakan Indonesia
Porsi 30 Buah
Kalori 53 kcal

Bahan-Bahan
  

A. Bahan Utama

B. Bahan Biang

  • 30 gr / 3 Sdm Tepung Tapioka
  • 10 gr / 1 Sachet Kaldu Bubuk
  • 4 Siung Bawang Putih (Haluskan)
  • 400 ml / 2 Gelas Air Mineral

Langkah-Langkah
 

  • Siapkan panci, lalu masukan semua “Bahan-B”. Masak dengan api sedang sambil terus diaduk hingga meletup-letup dan kental, angkat sisihkan.
  • Siapkan baskom, lalu masukan “Tepung Tapioka” dan “Biang Cireng”. Aduk-aduk secukupnya hingga bisa dibentuk, lalu bentuk sesuai selera.
  • Siapkan wajan, lalu panaskan minyak secukupnya. Setelah mendidih goreng “Adonan Cireng” selama 3 ~ 5 menit hingga matang. Selesai, sajikan!

Catatan

Jika tidak ingin langsung digoreng, bisa disimpan secara frozen, tahan hingga dua minggu.
Kata kunci Cara Membuat Cireng Salju

Penutup

Itulah dia cara membuat cireng salju. Simak juga kreasi lain seperti rujak cireng, cireng nasi, dan lain-lain. Temukan semua resepnya di sini.

Baca juga: Kumpulan resep cireng

Jika ada yang kurang jelas, jangan ragu untuk tanya kami ya. Jika suka dengan resepnya bisa bantu share ke Facebook, Instagram, dan Twitter. Terimakasih.

Tim Redaksi adalah sebuah tim yang memiliki pengalaman dan keahlian dalam resep masakan dan mahir dalam membuat panduan masakaan, minuman dan lainnya.